Fauna

JENIS KUPU-KUPU YANG TERIDENTIFIKASI DI TNTP

JENIS KUPU-KUPU YANG TERIDENTIFIKASI DI TNTP

[selengkapnya]

Diposting oleh: Admin SITROOM, 24 Aug 2020

JENIS BURUNG YANG TERDIDENTIFIKASI DI TNTP

JENIS BURUNG YANG TERDIDENTIFIKASI DI TNTP

Jenis burung di Taman Nasional Tanjung Puting terdapat 234 jenis dari 60 famili. Famili yang paling banyak dijumpai di Taman Nasional Tanjung Puting yaitu, famili dari Muscicapidae (27 jenis), Pycnonotidae (18 jenis), dan Columbidae (15 jenis). Jenis burung yang ditemukan di Taman Nasional Tanjung Puting terdapat beberapa jenis yang termasuk dalam status perlindungan menurut IUCN. Jenis burung yang masuk dalam kategori NT = Near Threatened (mendekati terancam) sebanyak 47 Jenis, VU = Vulnerable (terancam) sebanyak 11 Jenis, EN = Endangered (terancam punah) sebanya [selengkapnya]

Diposting oleh: Admin SITROOM, 24 Aug 2020

JENIS MAMALIA YANG TERIDENTIFIKASI DI TNTP

JENIS MAMALIA YANG TERIDENTIFIKASI DI TNTP

Jenis mamalia yang teridentifikasi di Taman Nasional Tanjung Puting yaitu 42 jenis dari 20 famili. Famili yang banyak ditemukan di Taman Nasional Tanjung Puting yaitu dari famili Vespertilionidae (9 jenis), Sciuridae (4 jenis), dan Cercopithecidae (4 jenis). Jenis mamalia yang teridentifikasi di Taman Nasional Tanjung Puting yang masuk dalam kategori IUCN NT = Near Threatened (mendekati terancam) sebanyak 6 (Enam) jenis,  VU = Vulnerable (terancam) sebanyak 7 (tujuh) jenis, EN = Endangered (terancam punah) sebanyak 1 (satu) jenis, CR = Critical Endangered [selengkapnya]

Diposting oleh: Admin SITROOM, 24 Aug 2020

AMFIBI YANG TERIDENTIFIKASI DI TNTP

AMFIBI YANG TERIDENTIFIKASI DI TNTP

Jenis amfibi yang ditemukan di kawasan Taman Nasional Tanjung Puting sebanyak 46 Jenis yang terdiri dari 6 (enam) family yaitu Megophryidae (5 Jenis), Boufonidae (4 Jenis), Microhylidae (3 Jenis), Rananidae (25 Jenis), Rhacophoridae (7 Jenis), dan Dicroglossidae (1 Jenis). Berdasarkan tabel diatas jenis amfibi yang teridentifikasi di Taman Nasional Tanjung Puting terdapat beberapa jenis amfibi yang masuk dalam kategori IUCN (International Unition for Conservation of Nature and Natural Resources) yang berstatus NT (Near Threa [selengkapnya]

Diposting oleh: Admin SITROOM, 24 Aug 2020